Self Proclaimed artinya adalah mengakui suatu pencapaian dan memberi gelar terhormat terhadap diri sendiri namun tidak memiliki dasar serta pembuktian di hadapan orang banyak. Self-proclaimed adalah ngaku-ngaku.
Doi orangnya self proclaimed bgt sih belakangan ini. Caper bgt pengen keliatan punya pencapaian.
Kata | Self proclaimed |
Bahasa | Slang |
Akar | Self; claim. |
Arti | Ngaku-ngaku. |